Posting ini berawal dari masalah yang saya alami sendiri, yaitu Panas Dalam sehingga akan menyebabkan masalah lainnya yaitu sariawan, uhh rasanya itu benar-benar gak enak, perih banget di mulut, terutama waktu kita makan.
Padahal udah minum obat-obat jg gak mempan. Jadi disini akan saya bahas tentang apa-apa saja Tips untuk Mengatasi dan Mengobati Panas Dalam tersebut, tapi sebelumnya mari kita bahas terlebih dahulu tentang apa itu panas dalam.
Panas Dalam (Misnomer) adalah panas yang menyerang esofagus bagian bawah, yang kemudian akan menyebabkan rasa sakit, bibir pecah-pecah, mata merah, meriang, dan lidah terasa pahit. Penyebab panas dalam biasanya dikarenakan makan terlalu cepat, terlalu banyak mengkonsumsi daging, coklat, bawang, kopi, minuman beralkohol dan juga merokok.
Inilah beberapa cara mengobati panas dalam :
Kurangikah konsumsi daging
Minumlah segelas susu: cara ini mungkin dapat membantu lebih jauh. Karena Susu dapat bertindak sebagai zat protektif.
Cara Mengatasi Panas Dalam Secara Alami
|
Cara Mengatasi Panas Dalam Secara Alami |
Untuk melindungi perut Anda dalam menetralisir asam, minumlah 1 sampai 2 sendok teh cairan antasid anti-serap seperti magnesium hidroksida setiap 1 sampai 2 jam.
Selain itu ada juga bahan obat alami yang bisa digunakan untuk mengatasi panas dalam tersebut, salah satunya yaitu dengan menggunakan Daun Prasmanan dan Air Putih. Caranya sederhana yaitu dengan menyeduh daun prasmanan tersebut dengan air panas, kemudian diminum 3x sehari, dengan cara ini maka dapat mengurangi dan akhirnya menghilangkan panas dalam tersebut.
Sumber : Tips Sehat
Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.
BalasHapus